Minggu, 23 Januari 2011
Customer service
Customer service merupakan layanan informasi tentang suatu perusahaan atau produk perusahaan tersebut. sebelum, selama dan setelah penjualan. Customer service merupakan salah satu bagian terpenting dalam pemasaran ataupun penjualan suatu produk perusahaan atau jasa. Semakin baik layanan yang diberikan oleh customer service suatu perusahaan maka akan semakin baik juga prospek pemasaran dan penjualan produk dan jasa perusahaannya.

Seorang customer service haruslah memiliki pengetahuan yang sangat baik tentang produk atau jasa yang disediakan oleh perusahaan yang bersangkutan. Selain pengetahuan yang cukup, seorang customer service juga harus memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan mampu menangani kebutuhan kustomer (tamu). Hal-hal tadi merupakan kemampuan penunjang yang harus seorang customer service miliki jika menginginkan perusahaan mengalami kemajuan dan peningkatan pemasaran dan penjualan produk atau jasa. selain kriteria tersebut ada sebuah kriteria tambahan yang haruslah dimiliki seorang customer service yaitu kesabaran dan sopan santun yang baik, karena sifat setiap kustomer berbeda-beda dan terkadang suka ada yang melakukan kejailan atau keisengan tershadap customer service.

Label: , , , , , , ,

posted by Dedi Menwa @ 10.38   0 comments
Data Wirehouse
Data Wirehouse atau gudang data yaitu merupakan sistem mengumpulkan dan menyimpan data yang diproleh dari berbagai sumber, sehingga mudah untuk di organisir karena disimpan dalam satu tempat dengan space memory yang besar dan multidimensional.

Data Wirehouse merupakan pusat dari sistem database yang digunakan dalam sistem pengambil keputusan dan digunakan untuk terus mengembangkan suatu organisasi berdasarkan data-data yang ada dan tersimpan di gudang data.

Data wirehouse cenderung bersifat non-volatile atau tidak berubah dan disesuaikan dengan kebutuhan bisnisnya.

Dengan adanya data wirehouse pada sebuah organisasi akan membantu mempermudah pelaporan dan penganalisaan suatu informasi yang ada dalam organisasi tersebut.

Label: , , , , , ,

posted by Dedi Menwa @ 10.36   0 comments
OLTP (Online Transaction Processing)
OLAP yaitu suatu sistem yang mencakup analisa dan penggalian data dari bank data yang tersedia sehingga menghasilkan berbagai kumpulan data yang dijadikan informasi dalam berbagai laporan sehingga dapat membantu seorang manajer dan eksekutif dalam mencari jawaban dari analisa dan mendapatkan keputusan.

Dalam menggunakan teknik OLAP ini mempunyai keuntungannya di antaranya:
• pasti dengan teknik OLAP ini suatu perusahaan dapat dengan cepat untuk mendapatkan informas

• analisis denagn teknik OLAP ini perusaahan dapat menanalisis data2 yang sudah di dapatkan sehingga menjadi data yang berguna bagi perusahaan
• shared system OLAP ini dapat di gunakan untuk menjaga informasi yang penting bagi perusahaan,dansehi ngga setiap user dapat di atur sesuai dengan kebutuhanya.
• multidimensional merupakankunci utama dari system OLAP
• information data-data yang telah di kumpulkan oleh system OLAP ini akan menjadi sutu informasi yang bisa di gunakan sebagai pelaporan data bagi perusahaan.

OLAP juga merupakan sistem yang efisien dan cepat dalam melakukan pencarian data/informasi untuk mendapatkan jawaban dari kasus-kasus bisnis yang sering terjadi, karena OLAP secara langsung terhubung dengan bank data sehingga memudahkannya untuk mendapatkan data/informasi yang sedang dicari.

OLAP sering diimplementsikan dengan menggunakan mode server dengan menawarkan analisis cepat terhadap permintaan user

Label: , , , ,

posted by Dedi Menwa @ 10.28   0 comments
Marketing Automation
Marketing Automation yaitu suatu sistem pemasaran yang berbasiskan teknologi yang digunakan untuk mendorong minat pasar terhadap produk perusahaan atau jasa serta memelihara proses market dan manajemennya.

Marketing Automation memiliki cakupan penggunaan Bisnis to Bisnis, Bisnis to Goverment dan Bisnis to Consumer. Pemanfaatan teknologi yang benar-benar maksimal dari marketing automation serta penggabungan dengan proses penjualan yang baik, maka akan menghasilkan peningkatan pemasaran dan penjualan yang sangat signifikan setiap tahunnya.

Label: , , , , ,

posted by Dedi Menwa @ 10.27   0 comments
Sales Force Automation
Sales Force Automation yaitu sesuatu sistem automatisasi memiliki tugas-tugas seorang sales atau pebisnis dalam melakukan suatu hal (kerja) untuk meningkatkan kinerja dan penjualan pada suatu perusahaan.

Sales Force Automation yaitu merupakan suatu bagian sebuah perusahaan yang dikhususkan untuk sistem manajemen hubungan pelanggan yang otomatis mencatat tahapan-tahapan dalam proses penjualan. SFA memiliki banyak sekali mencakup di dalamnya, salah satunya yaitu sistem yang mengatur manajemen kontak, peramalan penjualan, manajemen pemesanan dan pengetahuan produk dari suatu perusahaan.

Kelebihan dari Sales Force Automation, yaitu :
• Penjualan akan menjadi lebih efisien dan efektif.
• Manajemen waktu yang berkurang dan membuat perusaaan menjadi lebih bertindak safety (waspada) dan lincah.
• Meningkatkan kepuasan pelanggan.

Kekurangan dari Sales Force Automation, yaitu :
• Mahal.
• Membutuhkan perawatan tambahan.
• Membutuhkan kerja tambahan dengan informasi yang harus selalu update
• Memerlukan sistem yang terhubung/terintegrasi dengan sistem informasi manajemen lain.
posted by Dedi Menwa @ 08.19   0 comments
About Me


Name: Dedi Menwa
Home: karawang, Indonesia
About Me:
See my complete profile

Fasilitas Dedi

    Free Blog Content

Buku Tamu
Pengikut
resent Visitor
Previous Post
Archives
Links
Template by
Blogger Templates
LOGO